Menanam/budidaya jagung hibrida, Tanaman jagung ( Zea may ssp. Mays) adalah jenis tanaman pangan penting dunia yang menghasilkan karbohidrat selain gandum dan padi. Tanaman jagung merupakan tanaman pagan pokok di sebagain belahan dunia dan bahan pangan olahan seperti minyak jagung dan bahan dasar tepung maizena, Continue reading →
Tag: jual pupuk jagung
Perawatan dan Pemeliharaan Tanaman Jagung
Perawatan tanaman jagung sangat penting dilakukan untuk mendapatkan pertumbuhan tanaman yang optimal. Perawatan dan pemeliharaan ini mulai dilakukan, sejak tanaman jagung masih dalam fase bibit hingga mencapai dewasa.